Tutorial Installasi Database Server MYSQL Pada Ubuntu Server 14.04

Assalamuallaikum Sobat, dan salam sejah tera bagi kita semua. Pada kali ini admin Sidungu , akan berbagi artikel seputar tentang administrasi server. Pada artikel kali ini mimin akan memberkan artikel tentang Tutorial Installasi Database Server MYSQL Pada Ubuntu Server 14.04. Dalam penggunaan server berbasis websites, MYSQL ini sangat dibutuhkan dalam server, apalagi jika anda menggunakan server untuk layanan websites dinamis. Oke langsung saja kita simak tutorialnya sebagai berikut :


DATA BASE, SERVER, MYSQL, MYSQL-SERVER, MYSQL-CLIENT, WEB SERVER, PHP5, DATABASE, INTALLASI, UBUNTU SERVER, LINUX, UBUNTU SERVER 14.04

Tutorial Install MYSQL Pada Ubuntu Server 14.04

Sebelum anda menginstall aplikasi PHP5 pada web server pastikan Ubuntu server anda sudah update, jika anda belum meng updatenya silahkan update terlebih dahulu, dengan cara ketik scripct dibawah ini.

sudo apt-get update

Langkah selanjutnya apabila anda sudah mengupdate OS Ubntu Server anda, silahkan eksekusi script dibawah.

sudo apt-get install mysql-server mysql-server

Langkah ketiga, anda akan menjumpai perintah untuk mengisikan password mysql anda, lihat gambar dibawah :


Lalu masukan kembali pasword yang sudah anda buat tadi.


Langkah selanjutnya adalah mengecek apakah MYSQL sudah terinstall pada server, dengan cara sebagai berikut ini :

Ketikkan kode :

mysql -u root -p

Lalu anda akan disuruh untuk memasukkan password yang sudah anda buat tadi. Jika passord yang anda masukkan benar, maka anda akan masuk kedalam panel MYSQL seperti gambar dibawah. 


Oke sobat jika anda sudah masuk dan mengikuti langkah - langkah diatas maka installasi anda sudah benar dan berhasil. 

Bagai mana sobat, mudah bukan ? Terus lah belajar dan belajar, dengan begitu anda akan menjadi seorang ahli, dan master. Mungkin itu saja yang dapat saya sampaikan, ada kurang leihnya mohon maaf, serta apabila ada saran dan masukkan silahkan masukkan kmentar anda pada kolom komentar dibawah.

Sekian Terima Kasih :)