Server, didalam dunia IT, adalah salah satu sistem yang melayani berbgai jeis layanan dalam sebuah jaringan komputer. Salah satunya yaitu Web Server, web server adalah salah satu layanan dalam sebuah jaringan komputer, yang memungkinkan kita membuak aplikasi dalam berbasis WEB. Untuk bisa memberikan layanan ini dalam sebuah jaringan, server juga membutuhkan tools untuk memberikan lyanan ini, layanan ini adalah Apache2, & Light http.
Nah pada kali ini admin akan memberikan tutorial Install Web Server Dengan Apache2 Pada Ubuntu Server untuk rekan – rekan semua. Baik langsung saja kita simak tutorial nya dibawah ini :
Install Apache Webserver Pada Ubuntu Server
Oke, sebelum anda memulai pastikan server anda sudah menyala, dan sudah terinstall Sistem Operasi Ubuntu, Jika belum silahkan baca tutorial Install Ubuntu Server.
Langkah pertama masuk sebagai root cara nya ketikan “sudo” (tanpa tanda petik), lalu enter, lalu masukan password, anda sudah masuk dalam root privellage,untuk lebih jelas nya lihat script dibawah. :
sidungu@server~$: sudo
Enter Password : [isikan password anda]
Langkah kedua melakukan update, ketikan kode dibawah :
apt-get update
Tunggu hingga prosses selesai.
Langkah Ketiga, install Webserver tools, yaitu apache2. Ketikkan kode dibawah :
apt-get install apache2
Tunggu hingga prosses installasi selesai. Pastikan installasi anda sudah benar, jika anda mengalami kesalah atau error, pastikan anda sudah melakukan update, lalu ikuti langkah2 diatas dengan seksama.
Oke sampai disini proses installasi sudah berhasil, sekarang anda tinggal mencoba meng akses webservernya, caranya ketikkan ip addres dari server anda, dan pastika komputer yang anda gunakan untuk mengakses satu jaringan dengan servernya. :
http://your.ip.addres
Oke jika muncul web apache, maka pengistallasian anda sudah berhasil. Selamat Mencoba sobat.
Baik, mungkin itu saja yang bisa saya share, apabila ada kekurangan dan saran mohon maaf dan isikan komentar anda dibawah. Terimakasih.