APA ITU GOOGLE ADSENSE ?

Halo sahabat blogger, berjumpa lagi pada laman kami, tulisansibocahdungu. Pada kali ini saya akan memberikan, sedikit informasi tentang adsense, mungkin teman teman sudah bayak yang tau adsense itu apa, namun kali ini saya akan tetap memberikan tentang Apa Itu Google Adsense


Didalam dunia media sosial dan jaringan, perkembangan semakin pesat, dan dengan diiringi oleh teknologi yang semakin canggih dan berkualitas tentunya. Bahkan - bahkan dalam perkemangan dunia teknologi yang semakin pesat ini, bisa membuat penghasilan buat anda semua, iya penghasilan, kita bekerja menggeluti dunia internet, media, dan sosial. Tidak sedikit orang yang memanfaatkan kemajuan ini, dan tidak sedikit juga orang sukses yang menggeluti dunia seperti ini. Semua Penjelasan yang saya jelaskan dari awal tadi, adalah mencakup tentang Google Adsense .

Google adsense adalah salah satu patner yang bisa kita ajak, untuk bekerja sama dalam membuat, dan menentukan penghaslan kita loh. kenapa google Adsense ? Langsung saja simak penjelasan berikut.


Google Adsense

googleadsense adalah, salah satu program kerja sama yang menawarkan iklan terhadap website atau blog kita, semua ini dilakukan dimedia internet, dan dijalankan oleh Google. Namun tidak semua blog atau website bisa menerima atau mendapatkan kerjasama dengan google adsense ini, jadi bagaimana agar kita bisa menjalankan kerjasama ini ? ya betul, anda harus mendaftarkan blog atau website anda dulu ke google adsense, jika website atau blog anda sudah memenuhi syarat, dan sudah layak untuk diajak kerjasama, maka nanti ada inbox pada account gmail anda.




Google adsense juga menyediakan pembayaran yang didaptkan hanya dengan hasil klcik pengunjung webste atau blog anda. Pemilik situs website atau blog akan mendaatkan keuntungan dari hasil pembagian keuntungan google untuk setiap iklan yang diklick oleh setiap pengunjung pada wesbsite ataupun blog anda. Sistem ini bisa disebut dengan sistem PPC (Pay Per Click). 






Google adsense selain menyediakan layanan PPC (Pay per Klik) Google AdSense juga menyediakan AdSense untuk pencarian (AdSense for Search) dan iklan arahan (Referral). Pada AdSense untuk pencarian, pemilik situs web dapat memasang kotak pencarian Google di halaman web mereka. Pemilik situs akan mendapatkan pemasukan dari Google untuk setiap pencarian yang dilakukan pengunjung melalui kotak pencarian tersebut, yang berlanjut dengan klik pada iklan yang disertakan pada hasil pencarian. Pada iklan arahan, pemilik situs akan menerima pemasukan setelah klik pada iklan berlanjut dengan tindakan tertentu oleh pengunjung yang telah disepakati antara Google dengan pemasang iklan tersebut.





Oke sahabat blogger, mungkin itu saja penjelasan mengenai Google adsense dari saya, kurang lebihnya, dan kritik/saran, silahkan tinggalkan komentar anda dibawah.

Salam Hormat


BloggerIndonesia