JADWAL DAN MATERI PENERIMAAN TNI AD TAHUN 2017-2018

Assalamuallaikum dan salam sejahtera bagi kita semua. Pada Kali Ini admin akan membagikan info terbaru untuk rekan - rekan semua, tentang penerimaan anggota TNI (Tentara Nasional Indonesia) ditahun 2017 - 2018. Informasi ini hanya untuk sekedar melengkapi, dan pengingat untuk kita semua yang akan mendaftarkan diri menjadi TNI. Untuk lebih jelasya silahkan simak artikel berikut.


Pada kesempatan yang baik ini, Sidungu, akan berbagi info kepada rekan - rekan semua yang akan mendaftarkan diri untuk menjadi Prajurit Bintara TNI AD. Untuk menjadi seorang prajurit bintara AD ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi, untuk persyaratan silahkan baca Persyaratan Masuk Bintara AD.

Setelah anda melihat persyaratan - persyaratan untuk mendaftar, sekarang adalah jadwalnya untuk mendaftar. Jika rekan - rekan semua sudah melengkapi persyartannya, simpan terlebih dahulu.



Untuk melihat jadwal dan materi seleksinya silahkan lihat artikel dibawah :

baca juga :

Jadwal Pendaftaran Dan Seleksi Bintara AD

Untuk Jadwal Lihat disini :

KEGIATAN
JADWAL
DAFT ONLINE
:
MULAI 1 FEB 2017
DAFT ULANG
:
14 S.D. 25 AGUSTUS 2017
PENGECEKAN AWAL
:
28 AGUSTUS S.D. 8 SEPT 2017
PARADE
:
12 SEPT 2017
RIK/UJI TK. PUSAT
:
16 S.D. 23 SEPT 2017
PEMBUKAAN PENDIDIKAN
:
29 SEPT 2017


Materi Seleksi Bintara AD

Untuk Bisa lolos menjadi seorang prajurit TNI AD, ada bebrapa test dan seleksinya. Untuk Materi test dan seleksinya adalah sebagai berikut :

MATERI PENILAIAN

  1. ADMINISTRASI;
  2. KESEHATAN;
  3. JASMANI;
  4. MENTAL IDEOLOGI;
  5. PSIKOLOGI; 
  6. dan AKADEMIK.
Nah jika anda sudah melihat jadwalnya kini giliran anda mendaftarkan diri baik secara online dan langsung ketempat pendaftaran, untuk cara nya silahkan baca Cara Mendaftar Bintara TNI AD


Nah Sobat itu adalah info update dari Sidungu, info diatas adatalah info dari websites resmi tniad.mil.id , apa bila ada peruubahan ketentuan dan jadwal silah langsung kunjungi situs resmi tniad.mil.ad.

Penutup :


Nah Sobat, mungkin itu saja yang dapat saya sampaikanselamat berusaha dengan adanya info ini semoga anda semua bisa menggapai cita - cita anda semua untuk menjadi Prajurit TNI. Ada kurang lebih nya saya mohon maaf, apa bila ada masukan dan saran harap masukkan komentar anda pada kolom komentar.

Wassalamuallaikum. Dan Salam Sejahtera. :)