Nah pada kali ini, admin Sidungu akan membagikan artikel tentang memperindah blog dengan cara menghlangkan elemen massage atau pesan peringatan pada blog, apa bila anda meng-klick label tertentu. Oke langsung saja kita simak tutorialnya.
Menghapus Peringatan pesan "Showing posts with label " Pada Blogger.
- Langkah pertama, anda masuk ke account blogger anda, dengan memasukkan alamat email dan passowdnya.
- Langkah Kedua, jika anda sudah masuk di-dasboard admin blogger, silahkan masuk pada menu Template, lalu pilih Edit HTML
- Langkah ketiga, Jika anda sudah memilih Edit HTML, dan masuk dimode Editor HTML, temukan kode <b:include data='top' name='status-message'/> dengan cara tekan tombol ctrl+f lalu cari kode tersebut.
- Langkah Keempat silahkan anda hapus script tersbut, dan simpan.
- Terakhir, refresh ulang blog anda, lalu silahkan uji coba, dan lihat hasilnya.
Selamat Mecoba Sobat . !
Penutup
Oke sobat Blogger, mungkin itu saja yang dapat admin sampaikan , semoga bisa bermanfaat. Jangan Lupa untuk like and share. Terima Kasih.
Salam Sidungu
Salam Sidungu